interior

6 Inspirasi Desain Tangga Beton Yang Kuat dan Estetik

6 Inspirasi desain tangga beton yang kuat dan estetik, auto bikin interior rumah jadi lebih menarik. Inspirasi ini dibuat oleh Griya Bangun Indonesia sebagai jasa desain arsitek profesional yang telah mengerjakan banyak projek desain rumah diseluruh Indonesia. Lihat portofolio kami disini. Tangga rumah merupakan elemen yang sangat penting. Menghubungkan antara lantai satu dengan lantai dua …

6 Inspirasi Desain Tangga Beton Yang Kuat dan Estetik Read More »

6 Contoh Renovasi Kamar Low Budget Tapi Hasil Estetik

6 contoh renovasi kamar low budget tapi hasil estetik yang boleh ditiru agar istirahat menjadi lebih nyaman. Kamar tidur merupakan ruangan di dalam rumah yang sifatnya sangat privasi. Setiap orang memiliki warna favorit sendiri, memiliki furniture kesukaan sendiri. Namun biasanya, jika Anda membeli rumah di perumahan yang telah jadi. Biasanya memiliki tampilan yang membosankan, mulai …

6 Contoh Renovasi Kamar Low Budget Tapi Hasil Estetik Read More »

Gaya Desain Interior Sundanese Tampilan Traditional Tapi Luxury

Gaya desain interior Sundanese tampilan yang traditional tapi luxury (mewah). Pada artikel kali ini Griya Bangun Indonesia selaku penyedia jasa desain arsitek profesional akan berbagi ilmu mengenai gaya desain interior sundanese. Seperti namanya, desain ini diadopsi dari budaya suku sunda, di Jawa Barat. Dan desain ini merupakan pembaharuan dari desain sundanese yang tradisional khas Sunda. …

Gaya Desain Interior Sundanese Tampilan Traditional Tapi Luxury Read More »

Belajar Gaya Desain Regency Yang Populer Dari Inggris Hingga Mendunia

Belajar gaya desain regency yang populer dari Inggris hingga mendunia bersama Griya Bangun Indonesia sebagai penyedia jasa desain arsitek profesional. Gaya desain regency adalah gaya desain interior yang paling populer selama era regency Inggris yang terjadi sekitar tahun 1795 – 1837 masehi. Gaya desain regency memiliki pengaruh dari desain-desain seperti Klasik Mesir, Yunani , Romawi …

Belajar Gaya Desain Regency Yang Populer Dari Inggris Hingga Mendunia Read More »

Belajar Gaya Desain Regal Yang Mewah Seperti Istana

Belajar gaya desain Regal yang mewah seperti istana bersama Griya Bangun Indonesia. Gaya Regal sudah ada sejak zaman feodal yang digunakan para bangsawan karena memiliki desain interior yang mewah, megah, luas dan agung. Kami sarankan untuk menerapkan desain ini hanya untuk rumah mewah seperti desain American style yang terkenal luas dan mewah. Tahukah Anda apa …

Belajar Gaya Desain Regal Yang Mewah Seperti Istana Read More »

Desain Interior Pennsylvania Dutch : Sejarah dan Contoh

Desain interior pennsylvania dutch adalah gaya arsitektur desain interior yang diciptakan oleh masyarakat jerman yang tinggal di Pennsylvania, Amerika. Tampilan interior masyarakat keuturunan jerman disana sangatlah berbeda dengan rumah asli orang America yang menerapkan konsep rumah model America. Masyarakat ini tiba di Amerika kurang lebih pada tahun 1600-an M dan membawa budaya mereka termasuk desain …

Desain Interior Pennsylvania Dutch : Sejarah dan Contoh Read More »

Rekomendasi Warna Gorden Yang Elegan

Rekomendasi warna gorden yang elegan untuk dipasang di bagian rumah, baik itu ruang tamu dan kamar tidur. Beberapa tahun terakhir, masyarakat gemar menggunakan gorden pada interior rumah. Alasannya tak lain adalah, interior nampak lebih mewah dan nyaman untuk dipandang. Namun tak jarang kita temukan, gorden tersebut terasa menganggu bahkan terlihat aneh. Mungkin karena ukurannya yang …

Rekomendasi Warna Gorden Yang Elegan Read More »

Buat Dinding Rumah Makin Kece Dengan Wall Moulding

Buat Dinding Rumah Makin Kece Menggunakan Wall Moulding. Ya, beberapa perumahan di kota mulai banyak menggunakan wall moulding untuk memperindah nilai interior rumah mereka. Penerapan desain dinding menggunakan wall moulding biasanya diterapkan pada desain rumah minimalis. Cara pengerjaannya tidak boleh sembarangan dan asal-asalan, untuk menciptakan hasil yang maksimal kami sarankan untuk menggunakan jasa renovasi profesional. …

Buat Dinding Rumah Makin Kece Dengan Wall Moulding Read More »

5 Inspirasi Ide Desain Ruang Tamu Mewah Ala Vintage

Inspirasi ide desain ruang tamu mewah ala vintage memiliki karakter yang tersendiri. Selain itu memberikan kesan stylish yang tidak lekang oleh zaman, nuansa vintage pada ruangan juga siap mengajak penghuni dan para tamu untuk bernostalgia saat berada di dalam ruangan. Untuk Kamu yang tertarik dengan merancang ruang tamu yang mewah klasik bergaya vintage, Griya Bangun …

5 Inspirasi Ide Desain Ruang Tamu Mewah Ala Vintage Read More »

5 Ide Kombinasi Warna Cat Plafon Gypsum Mewah Tahun 2022

Gypsum Merupakan material favorit yang sering kali di gunakan pada saat pembuatan plafon. Material plafon ini mempunyai banyak macam kelebihan, seperti harga yang murah, dapat di kerjakan secara cepat, sampai memiliki banyak variasi. Selain itu juga, Kamu bisa mengaplikasikan di berbagai kombinasi warna cat plafon gypsum yang dapat memberikan kesan yang modern pada hunian. Buat …

5 Ide Kombinasi Warna Cat Plafon Gypsum Mewah Tahun 2022 Read More »

error: Content is protected !!